Namun, benarkah demikian? Lalu bagaimana seharusnya kita mengalokasikan dana THR?
NOVA.id dan Grid Network bersama Cerdas Keuangan dan MULA by Galeria Jakarta mengadakan Kelas Pintar Atur Uang VOL. 3: Cerdas Kelola Tunjangan Hari Raya.
Nantinya, kita akan dipandu oleh seorang Financial Planner sekaligus Founder Cerdas Keuangan, Erlina Juwita MM, CFP, QWP.
Baca Juga: Ini Tips Untung Bisnis Fashion Online, Jadi Cara Pintar Atur Uang!
Kelas Pintar Atur Uang VOL. 3: Cerdas Kelola Tunjangan Hari Raya ini akan diselenggarakan pada Jumat, 15 Mei 2020 pukul 14.00 - 15.30 WIB.
Yuk, di bulan Ramadan ini ikutan Ngabuburit Bareng NOVA dan Grid Network untuk belajar bersama mengelola THR agar tidak terbuang percuma!
Segera daftarkan dirimu melalui link ini atau hubungi MIFTAH - 085251267744.
Baca Juga: Gaji Selalu Merasa Kurang? Yuk Ikuti Tips Pintar Atur Uang Ini agar Irit dan Miliki Tabungan
Kelas ini GRATIS! Cukup follow IG @tabloidnovaofficial @mulaindonesia dan @cerdaskeuangan
Kita akan kulik bareng soal pengelolaan Tunjangan Hari Raya. Sampai bertemu besok!
Di masa pandemi ini,Anda mau tambah penghasilan dengan wirausaha? Atau punya usaha dan mau tambah ilmu agar jualan tetap lancar?
Di program WeLearn dari UN Women, ada kelas online “Digital Marketing" GRATIS! Tinggal daftar kelas di sini, pilih waktu dan metode yang diinginkan, lalu ikuti instruksi untuk terima materi pelajarannya. Tambah ilmu, tambah cuan!
(*)
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | Nova |
Penulis | : | None |
Editor | : | Irene Cynthia |