"Kerokannya tampak rapi secara simetris ya. Bagaimana bisa buat garis tengah yang rapi dengan jarak rata simetris begini," ungkapnya terheran-heran.
Baca Juga: DJ Butterfly Sakit dan Pamerkan Punggungnya yang Dikerok, Merah Banget!
Ketika ditanya pendapatnya, Dr. Lee menjelaskan bahwa secara medis, kerokan dirasa mampu memperlancar aliran darah sehingga mempercepat proses penyembuhan.
"Secara prinsip bertujuan untuk melancarkan dan melepaskan peredaran darah dengan cara stimulasi."
"Hingga rasa kedinginan mereda dan terasa ada yang keluar semacam angin dengan berkeringat."
"Bagaimanapun karena pengobatan tradisional ini cukup terbukti efeknya. Itu yang penting," terangnya.
Baca Juga: Heran Deh! Suka Kerokan Tapi Ayu Ting Ting Nggak Kapok Pake Baju Model Terbuka
Sama dengan Indonesia, Dr. Lee mengungkap bahwa orang Korea Selatan juga memiliki pengobatan tradisional untuk penyakit panas dalam atau demam.
Di Korea, saat menderita panas dalam, orang bisa mengelus tulang leher belakang untuk memperlancar peredaran darah.
Selain itu, bisa juga dengan menghangatkan punggung menggunakan hairdryer.
Baca Juga: Yang Sakit Nagita, Kenapa yang Kerokan Raffi Ahmad dan yang Nangis Rafathar?
Di akhir video, Dr. Lee kembali mengutarakan kekagumannya pada warga Indonesia.
"Kagum pada warga Indonesia yang mengobati masuk angin dengan cara itu," tandasnya.
(*)
5 Arti Mimpi Pakai Baju Hijau Bukan Pertanda Buruk, Ada Keberuntungan sampai Peningkatan Spiritualitas
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Deshinta Nindya A |