5. Es teh
Meski pemilik resmi dari bisnis adalah adiknya, Syifa, namun bisnis ini juga ada campur tangan sang kakak.
Secara label, minuman ini menggunakan nama kakaknya, Ayu Ting Ting.
Meski tak jarang, Ayu Ting Ting kerap singgah dan ikut mempromosikan produk milik adiknya ini.
6. Penyanyi dangdut
Ayu Ting Ting masuk ke dalam daftar diva yang karir dan namanya tengah "naik daun" beberapa tahun belakangan.
Mengawali awal kariernya sebagai penyanyi dangdut pada tahun 2006 melalui 'Alamat Palsu'.
Sering Lakukan Sesi Curhat dengan Betrand Peto, Sarwendah: Harus Cerita Biar Bunda Tahu
Source | : | Bangkapos.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Asri Sulistyowati |