Dikatakan pihak agensi lebih lanjut, Song Joong Ki kini hanya akan fokus dengan jadwal promosi film 'Space Sweepers' yang dijadwalkan akan rilis pada musim panas ini.
Sebelumnya, Song Joong Ki juga terpaksa mengundur jadwal syutingnya untuk film 'Bogota' karena pandemi Covid-19.
Baca Juga: Adik Bungsu Dul Jaelani dari Mulan Jameela Ulang Tahun, Sang Kakak Ungkap Rasa Sayangnya
Semua pemain dan kru yang saat itu sedang mengambil gambar di Kolombia pun terpaksa harus cepat-cepat kembali ke Korea.
Produser film Bogota bahkan mengatakan jika proses produksi akan diundur hingga tahun depan mengingat kondisi sampai saat ini masih belum stabil akibat pandemi Covid-19.
(*)
Dieksploitasi 50 Anggota Keluarga, Nunung Berikan Pesan kepada Masyarakat Indonesia
Penulis | : | Arif Budhi Suryanto |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |