Keponakan artis Mona Ratuliu itu pun lantas memberikan penjelasan mengapa ia mengenakan pakaian gamis tersebut.
Baca Juga: Kesha Ratuliu Tak Menyesal Sempat Bandel dalam Pergaulan
"Aku pakai baju longgar dan gamis karena aku sudah berhijab dan aku gamau kasih lihat lekuk badan aku ke orang-orang".
"Selama tidak merugikan tante gausah ngritik apalagi sampe ngomong sama mamaku dan akhirnya menyakitkan hati aku".
"Apalagi dihari bahagiaku ini, makasih banget lo udah ngerusak," pungkas Kesha Ratuliu.
(*)
3 Tahun Menghilang, Li Ziqi Akhirnya Comeback, Ini 5 Fakta Sang YouTuber Cantik Nomor 1 di China dan Alasan Sempat Hiatus
Source | : | |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Deshinta Nindya A |