Tak dipungkiri hal itu pun membuat dirinya stres.
Bintang Emon kemudian membandingkan masa remajanya dengan masa kini yang sudah terdapat banyak perubahan.
"Ya lumayan (stres) lah, karena banyak perubahan terjadi belakangan ini dari lini masa," ucapnya.
"Kaget gue. 10 tahun lalu, masih main burung dara, pakai tas yang kalau naik motor nggak bisa bonceng orang. Sekarang ya Allah ramai banget sampe trending gue," tuturnya.
Baca Juga: Konten Roasting Diduga Jadi Pintu Masuk Dunia Politik, Begini Jawaban Bintang Emon
(*)
Ritual Enteng Jodoh Berbuah Maut, Ibu dan Anak di Tambora Dihabisi hingga Mayatnya Membusuk dalam Toren Air
Penulis | : | Corry Wenas Samosir |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |