"Selamat Hari Minggu! Yuk jalan pagi di lingkungan rumah supaya menjaga badan tetap fit sekaligus lihat pemandangan sekitar," tulis AHY.
"Tapi jangan lupa patuhi protokol corona ya. Salam dari kita berdua yang masih kinyis-kinyis ini," pungkasnya.
Sontak postingan AHY langsung mengundang respon dari warganet.
Bahkan Annisa Pohan pun turut merespon unggahan sang suami.
"Waduh aku nggak pernah lihat foto ini. Dimana dan tahun berapa ya? baru kawin nih," komentar Annisa Pohan.
"Istrinya mas agus emang cantik paripurna," imbuh @pembayun_ratri.
"Cantik dan ganteng," tandas @megasari_winda.
"Kalau di foto ini Almira masih dimana yah?" tanya @ketemurizki.
(*)
Source | : | |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Deshinta Nindya A |