Ironisnya, hanya 20 persen kanker ovarium yang terdeteksi sejak dini.
Oleh karena itu, orang dengan riwayat keluarga yang mengidap kanker payudara, ovarium, uterus, atau usus besar harus pemeriksaan rutin untuk menghindari distres tiba-tiba.
Berikut 10 tanda yang harus diwaspadai para wanita untuk deteksi dini kanker ovarium.
1. Kembung
Jika kamu sering mengalami kembung atau pembengkakan pada perut yang tidak kunjung membaik.
Bahkan setelah diet atau olahraga rutin itu bisa jadi tanda yang tidak boleh dilewatkan.
Perut kembung memang bukan tanda utama gejala kanker, tapi jika terjadi cukup sering sebaiknya periksakan ke dokter.
2. Nyeri daerah panggul
Entah itu sakit di daerah panggul atau kram perut, jangan anggap enteng.
Sebaiknya temui praktisi jika gejalanya berlangsung lama.
3. Perubahan nafsu makan
Pernahkah mengalami perubahan nafsu makan mendadak?
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | Instagram,tribunnews |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nurul Nareswari |