Hal ini sesuai dengan values yang ingin mereka berikan kepada masyarakat yaitu, Healthy , Beauty & Happiness.
Jolie’s percaya, kulit sehat adalah langkah pertama untuk tampil cantik dan salah satu efek yang dihasilkan ketika kita merasa cantik adalah bahagia.
Maka dari itu, Jolies menghadirkan rangkaian produk berbahan dasar alami yang ramah di kulit dengan kualitas terbaik untuk hasil maksimal melalui rangkaian skincare & bodycare-nya .
“Dengan tubuh yang sehat, kulit yang cantik (sehat) maka diharapkan timbul rasa percaya diri tanpa merasa insecure dengan segala judgement dari lingkungan terutama dari opini salah kaprah tentang definisi cantik yang mendikte sebagian besar kalangan perempuan, dari sini kebahagiaan itu akan datang” ujar Irma Yani, CEO & Founder Jolie’s Global Indonesia dalam dalam press conference minggu lalu di bilangan hotel bintang lima di Jakarta selatan.
Jolies memadukan beragam bahan-bahan terbaik untuk menghasilkan kulit yang sehat, cerah & ternutrisi untuk mewujudkan #HealthyBeautyHappiness.
Selain itu, Irma Yani menyampaikan bahwa “Beauty is what you feel karena Ada proses dalam terciptanya hasil sempurna.
5 Arti Mimpi Melihat Kincir Angin, Benarkah Simbol Keberuntungan? Simak Penjelasannya
Penulis | : | None |
Editor | : | Dinda Tiara Alfianti |