Rela lepas masa lajangnya demi menikah dengan Bopak, Gita ternyata harus rela dituding silau harta dan ketenaran.
Tak hanya itu, teman-teman Gita sampai memberikan sindiran nyelekit kepadanya sebelum dinikahi Bopak.
Hal itu diungkapkan Gita dalam acara bincang-bincang Okay Bos yang diunggah di kanal Youtube TRANS7 Official pada Kamis (20/8/2020) kemarin.
Pada awalnya, Gita dan Bopak dicecar oleh Raffi Ahmad, Nagita Slavina, dan Billy Syahputra soal rumah tangga beda usia itu.
"Udah berapa lama nih nikahnya?" tanya Raffi Ahmad.
"Jalan 4 tahun," jawab Bopak.
Gigi pun sangat kaget ketika mengetahui selisih usia antara Gita dan Bopak, yang lebih dari seperempat abad.
"Ini beda usianya berapa tahun? tanya Gigi.
Arti Mimpi Mandi Tengah Malam, Simbol Pembersihan atau Ada Tanda Tersembunyi Lain?
Source | : | Kompas.com,YouTube |
Penulis | : | Nopsi Marga |
Editor | : | Nopsi Marga |