"Ada teman perempuan pas SMP, nonton live musik, nggak bilang sama dia," kata Denny Cagur.
"Tapi ada yang lebih-lebih nggak?" tanya Jessica Iskandar.
"Nggak ada, kan temen SMP, dia juga tahu, ngumpul aja jalan," jelas Denny.
Shanty pun menerima kejujuran Denny dan memaafkan kebohongan sang suami.
Ibu dua anak ini juga meminta maaf karena pernah membuka ponsel sang suami tanpa izin.
"Gue kok takut ya kalau kayak gini," potong Nia Ramadhani tiba-tiba.
"Emang nemuin apa teh (di ponsel Denny Cagur)?" tanya Jessica Iskandar.
Denny pun berkelakar sang istri tidak akan menemukan apa pun karena dirinya sudah 'main bersih'.
"Nggak bakal nemuin apa-apa, karena buat gue dia satu-satunya," kata Denny yakin.
Shanty beralasan kalau ia nekat membuka ponsel suami tanpa izin karena Denny tidak suka alat komunikasi pribadinya itu dibuka oleh sang istri.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | Nakita |
Penulis | : | None |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |