"Untuk furniture di sini (ruang tamu) aja saya bisa estimasikan sekitar Rp 2 miliar sendiri," ujar Robby.
"Iya, kalo untuk dua ruangan ini (ruang tamu)," timpal Alshad membenarkan.
2. Lorong
Baca Juga: 6 Foto Alshad Ahmad, Sepupu Ganteng Raffi Ahmad yang Jadi Perhatian Netizen Saat Perayaan Idul Fitri
Setelah ruang tamu, ada lorong panjang yang menghubungkan ke beberapa ruangan.
Lorong tersebut terdiri dari pilar-pilar berwarna emas yang megah.
Lagi-lagi Robby terpana melihatnya "Aumpah keren banget, kaya istananya Yasmin ya?"
Disebut bahwa lorong tersebut melalui beberapa ruang seperti ruangan sekretaris ibunda Alshad dan tempat ibadah.
Baca Juga: Bongkar Urusan Ranjang dengan Nagita Slavina, Raffi Ahmad: Dia Nih Suka Mancing-mancing
Betrand Peto Menginjak Usia 20 Tahun, Sarwendah Ungkap Harapannya untuk sang Putra
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |