Arjana mengatakan bahwa kliennya itu mendapatkan bebagai tawaran syuting.
Namun ia menyarankan untuk tetap di rumah karena statusnya sebagai tahanan kota.
"Tawaran kerja syuting ada, tapi kami selaku penasihat hukum selalu memberikan masukan kepada klien kami untuk ditahan dulu berkegitan di luar, karena kita udah dapat peevilage untuk menjadi tahanan kota," ujarnya.
"Jadi untuk sementara cari uang lewat Instagram. Tapi karena Instagram non aktif, klien kami sangat sedih," kara Arjana.
Akun Instagram milik Vanessa Angel diketahui menghilang sejak beberapa hari lalu.
Pihaknya menduga hal tersebut terjadi karena Vanessa kembali terlibat masalah hukum. Kali ini ia tersandung kasus psikotropika.
Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul Akun Instagram Vanessa Angel Terkena Suspend, Bibi Ardiansyah Ungkap Keuangan Mereka Makin Sulit
(*)
Penulis | : | None |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |