Hal tersebut bisa disaksikan tatkala Ariel NOAH naik ke atas panggung.
Setiap helaan napasnya, Ariel mampu membuat penggemarnya baik kaum hawa maupun adam tergila-gila dengan sosoknya.
Ya, pesona Ariel di atas panggung memang sanggup membius banyak orang.
Entah kekuatan magis apa yang dimilikinya, nyatanya sosok Ariel NOAH memang tak bisa dipandang sebelah mata.
Sontak saja, bukan hal yang aneh apabila dalam setiap aksi panggungnya banyak orang berkerumun bahkan meneriakannya nama Ariel.
Sementara itu, baru-baru ini melansir dari tayangan kanal YouTube Rans Entertainment yang diunggah pada Rabu (16/9/2020), ada hal unik yang menimpa Ariel saat bertemu dengan penggemar saat manggung.
Ya, pada kesempatan itu, Ariel dan rekan segrupnya diundang Raffi Ahmad untuk berkolaborasi dengan Nagita Slavina dalam program RANS Music.
Saat itulah, Ariel Cs mendapat pertanyaan dari Raffi mengenai hal apa saja yang tak mengenakan saat bersama penggemar yang pernah dirasakannya.
"Hal paling parah diapain sama fans," tanya Raffi Ahmad.
Terekam CCTV Siswi SMK di Medan Melahirkan Berdiri di Depan Warung, Bingung Siapa Bapaknya
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Siti Maesaroh |
Editor | : | Siti Maesaroh |