Sontak saja, banyak orang penasaran dengan pendapatan yang diraup Niki hanya dari YouTubenya itu.
Baru-baru ini, melansir dari tayangan kanal YouTube Briz Entertainmet yang diunggah pada Senin (21/9/2020), di depan Rizky selaku pemandu acara Niki blak-blakan ungkap pendapatannya.
Pada kesempatan itu, Rizky mengungkapkan subscriber milik Niki saat itu mencapai 3,2 juta.
"Gua selalu nonton postingannya Crazy Nikmir, " ucap Rizky mengawali.
"Subscribers nya udah 3,2 juta betul kan, " tambah Rizky.
"Iya betul, sekarang gua udah tiga koma tiga, " jawab Nikita Mirzani percaya diri.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Siti Maesaroh |
Editor | : | Siti Maesaroh |