"Kamu selalu ada untuk mendengarkan dan membimbing saya," lanjut tulis Ashanty.
Baca Juga: Berbalut Kebaya Bali nan Anggun Sembari Ucapkan Selamat Hari Raya Galungan, Ashanty Jadi Sorotan
Hal itu begitu membuat Ashanty rindu terhadap sang ibunda.
"Aku merindukan bagaimana mama berbicara denganku. Aku rindu saat mama marah padaku,"
"Aku rindu saat mama bercerita," ungkap Ashanty.
Sang penyanyi juga menunjukkan besarnya pengorbanan yang dilakukan mendiang Ratu Farida Siddik sebagai seorang ibu.
"Mama bahkan mengorbankan kebahagiaanmu sendiri untuk anak-anakmu," sambung Ashanty.
Ibu 4 orang anak itu pun tak lupa memberikan ucapan terima kasih kepada wanita paling berjasa dalam hidupnya itu.
Baca Juga: Ditinggal Atta Halilintar di Bali, Aurel Hermansyah Murung Seharian
"Aku berterima kasih atas semua yang kamu lakukan untukku,"
"Meskipun kamu pergi, kamu akan tinggal selamanya di hatiku,"
Source | : | Instagram,Nova.ID |
Penulis | : | Asri Sulistyowati |
Editor | : | Asri Sulistyowati |