"Ada niat pun kita harus cerita sama pasangan kita kalau menurut aku. Nanti kalau udah nikah pasti ada godaan-godaan, misal di rumah tangga udah nggak bicara lagi," ungkap Atta Halilintar.
Disamping itu, setiap pasangan harus tetap menjaga diri satu sama lain agar agar sama-sama betah.
"Yang cewek mungkin nggak mau dandan di depan suami, yang cowok nggak mau bersih-bersih diri di depan istrinya, itu laki atau cewek bisa selingkuh," imbuh Atta Halilintar.
Selain itu, Atta Halilintar mengungkapkan setiap pasangan harus saling terbuka satu sama lain sebelum akhirnya berlanjut ke jenjang pernikahan.
"Karena ada punya masalah di rumah tangga, makanya kalau kita kau menikah kalau bisa kita kasih tau dulu buruk-buruknya kita, dia kasih tau juga buruk-buruknya dia, biar sama-sama bisa perbaiki," tutup Atta Halilintar.
(*)
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |