Ada beberapa manfaat jagung rebus seperti dikutip dari Boldsky via Sajian Sedap ini:
- Meningaktkan kesehatan jantung
- Meningkatkan kemampuan penglihatan
- Meningkatkan energi
- Mengurangi sembelit
- Mencegah kanker
- Membantu penurunan berat badan
Untuk ubi rebus sendiri, kaya akan beberapa nutrisi penting seperti kalium, kalsium, vitamin A, vitamin C, serta B kompleks.
Banyak orang tua yang ingin memperkenalkan ubi jalar dalam makanan anak-anak mereka.
Anak-anak bisa diberi makan ubi setelah usia enam bulan, yang merupakan waktu ketika bisa diperkenalkan dengan makanan padat.
Dikutip Grid.ID dari laman Nakita, ada beberapa manfaat ubi rebus, khususnya untuk anak-anak:
- Bagus untuk perkembangan mata
- Melancarkan pencernaan
- Menyehatkan metabolisme tubuh
- Membantu perkembangan berbagai organ tubuh
(*)
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan
Source | : | Kompas.com,Nova,Sajian Sedap,Nakita |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Okki Margaretha |