Mulai dari perceraian orangtuanya sejak dirinya berusia 3 tahun, wafatnya sang ayah saat usianya 8 tahun, ibu tirinya yang tertangkap kasus narkoba hingga ibu kandungnya yang kini juga terjerat kasus narkoba.
Namun, Aaliya Massaid justru tumbuh menjadi anak yang baik dan tak pernah melakukan hal-hal yang merugikan dirinya sendiri.
"Iya hidupmu penuh tragedi loh, tapi kamu dianugerahi Tuhan jiwa yang kuat. Kamu nggak terjerumus ke pergaulan yang berbahaya," ungkap Ari Lasso.
Padahal, banyak anak yang memiliki latar belakang masalah keluarga yang terjerumus hal-hal tak baik.
"Banyak orang yang menyalahkan apa yang terjadi terhadap orangtuanya, kemudian melakukan hal-hal yang seolah-olah itu jadi pembenaran, alah kamu bisa berkarya," tutup Ari Lasso.
(*)
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Nurul Nareswari |