Baca Juga: Nathalie Holscher Mengaku Spot Jantung Saat Pertama Kali Dipanggil Bunda oleh Rizky Febian
Tak sampai di situ, Marcel masih terus melihat kartu tarotnya sembari membaca karakter diri Sule.
"Yang saya lihat kang Sule karakternya setia banget, kalau dia sudah menemukan orang yang pas, jadi hanya satu untuk seumur hidup," jelas Marcel.
Selanjutnya ahli tarot tersebut juga menceritakan kejadian yang akan menyentuh persoalan keharmonisan rumah tangga Sule.
"Nathalie dan kang Sule saling melengkapi ini bagus sekali, ke depannya kalau saya lihat mereka akan saling menjaga perasaan."
"Walaupun kang Sule sibuk, banyak fans-nya banyak penggemarnya kemudian juga banyak wanita-wanita menggoda kang Sule," papar Marcel.
"Di sini kang Sule bukan tipe orang yang mudah digoda sama wanita lain," pungkasnya.
(*)
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |