Syahrini bahkan sempat mengunggah foto keseruan liburannya di akun instagram pribadinya.
Ia tampil ceria berfoto di samping boneka pikachu berukuran raksasa.
"Kawaii Ne ... Pikachu !" tulis Syahrini seperti dikutip Kamis (17/1/2019).
Sebelum heboh soal Hans, pria yang tersandung kasus narkoba dan mengaku pacar Syahrini, sang Princess juga sudah banyak diterpa gosip.
Salah satunya adalah teka-teki kedekatannya dengan mantan sahabatnya sendiri, Reino Barack.
Seperti diketahui, Reino Barack belum lama ini memutuskan hubungan dengan Luna Maya.
Tak lama setelah itu, Syahrini dan Reino Barack dikabarkan menjalankan hubungan spesial bahkan disebut akan segera menikah.
Artikel ini telah tayang di laman GridPop.ID dengan judul: Pria ini Terlibat Kasus Narkoba dan Mengaku sebagai Mantan Kekasih Syahrini, Begini Respon sang Princess! (*)
Mendadak Catwalk, Fitri Tropica Bangga Berhasil Ajak sang Suami Tampil Jadi Model
Source | : | GridPop.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Novita |