Gong Yoo kemudian menggambarkan Lee Dong Wook sebagai orang yang licik.
“Dia seperti rubah yang sebenarnya,” kata Gong Yoo, mengacu pada peran Lee Dong Wook saat ini sebagai gumiho (mitos rubah berekor sembilan) dalam 'Tale of the Nine-Tailed'.
Sang aktor kemudian mengklarifikasi bahwa dia bukanlah orang yang mudah marah.
Baca Juga: 4 Tahun Hilang dari Layar Televisi, Kim Bum Akan Kembali Bintangi Drama Baru Bareng Lee Dong Wook!
Gong Yoo kemudian mengatakan bahwa dia adalah orang yang gampang bikin orang lain marah.
"Aku tidak mudah marah," ujar Gong Yoo.
"Sebaliknya, aku akan mengatakan bahwa orang lain sering marah karenaku," sambungnya.
Sebagai tanggapan, pembawa acara Yoo Jae Suk kemudian menggodanya.
"Melihat banyak hal yang ingin kamu katakan tentang ini, sepertinya kamu benar-benar kesal," ujarnya.
(*)
Source | : | Soompi |
Penulis | : | Silmi Nur Aziza |
Editor | : | Deshinta Nindya A |