"Ini ruang keluarga?" tanya Atta.
"Ini ruang keluarga Kak Ayu," jawab Ayu.
Tak berhenti di situ saja, Ayu mengaku sering tidur di ruangan tersebut.
Ia lebih suka tidur hanya beralaskan karpet di ruang keluarga.
"Atta tahu enggak Kak Ayu kalau tidur di mana?" kata Ayu.
"Di mana?" tanya Atta.
"Di sini," jawab Ayu.
Atta pun tercengang mendengar pengakuan Ayu.
YouTuber berusia 25 tahun itu tak menyangka Ayu bisa tidur hanya beralaskan karpet.
"Hah di karpet, artis nomor satu," kata Atta.
Betrand Peto Menginjak Usia 20 Tahun, Sarwendah Ungkap Harapannya untuk sang Putra
Source | : | Grid Hot |
Penulis | : | None |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |