Pada kesempatan itu, Hotman pun membeberkan unek-uneknya.
Baca Juga: Lagi Hits, Tanaman Hias Lidah Mertua Ternyata Punya 12 Manfaat Mengejutkan ini!
"Dulu saya ada aturan di rumah, kalau anak tidak balik ke Indonesia hilang hak waris," ucap Hotman Paris.
Ya, sang pengacara ternyata sedikit mengancam sang putri agar meluangkan waktunya kembali ke Indonesia sesibuk apapun itu.
Waduh, bang Hotman tampaknya rindu dengan sang putri ya, sampai-sampai mengancam segala.
Namun apapun itu sukses selalu untuk bang Hotman dan Felicia.
Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul Hotman Paris Hutapea Marah Pada Putrinya dan Ancam Takkan Beri Warisan, Ada Apa Sebenarnya?
(*)
Betrand Peto Menginjak Usia 20 Tahun, Sarwendah Ungkap Harapannya untuk sang Putra
Source | : | |
Penulis | : | None |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |