Kesan klasik turut hadir di ruangan ini melalui penggunaan tangga besar yang menghubungkan lantai dua.
Untuk furniturnya, paduan kesan vintage serta mid century banyak digunakan di area yang kerap digunakan untuk bercengkrama dengan keluarga ini.
Tak hanya itu, jejeran bingkai foto bergaya klasik pun jadi sorotan utama di ruangan ini.
Perjalanan memori Sandiaga Uno dan keluarga terekam rapi dalam bingkai-bingkai silver dan emas beraksen simpel namun mewah.
Yang uniknya lagi, ternyata Sandiaga Uno pernah berfoto dengan Barrack Obama.
Artikel ini telah tayang di GridPop dengan judul, Putuskan Jadi Youtuber Usai Gagal Jadi Wapres, Begini Potret Rumah Mewah Milik Sandiaga Uno yang Tajirnya Bukan Main, Mewah dengan Sentuhan Tema Klasik
(*)
Anggunnya Aaliyah Massaid saat Maternity Shoot, Berbalut Gaun Panjang Tanpa Umbar Perut Seksi
Source | : | Kompas TV,Grid.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |