Buatlah larutan dari satu sendok makan minyak jarak dan satu sendok minyak kelapa.
Larutan ini adalah hal pertama yang harus ditelan di pagi hari ketika perut kosong.
Penderita cacingan harus mengunyah beberapa kelapa diikuti dengan 30 ml minyak jarak di pagi hari selama dua minggu untuk menghilangkan semua cacing di usus.
2. Bawang putih dan cengkeh
Minyak bawang putih dan cengkeh juga efektif membunuh cacing di usus.
Seorang pasien yang menderita kondisi seperti itu harus makan tiga siung bawang putih setiap pagi sampai kondisinya membaik.
Sebagai pengganti cengkeh segar, telanlah satu sendok makan minyak bawang putih dua kali sehari.
Bawang putih memiliki komponen yang kuat dan aktif yang dapat membunuh bakteri dan parasit dalam waktu singkat.
3. Wortel
Parut satu cangkir wortel dan konsumsi sayuran ini di pagi hari.
Sayuran ini harus dimakan sebagai pengganti sarapan normal penderita cacingan.
Viral, Warung Mie Ayam di Magelang Ini Banderol Harga Rp 2 Ribu per Mangkok, Penjual Akui Gak Rugi dan Malah Makin Laris, Ini Alasannya
Source | : | tribunnews,KOMPAS.com |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nurul Nareswari |