"Semoga keluarga korban diberikan ketabahan dan ketegaran," lunjutnya.
Tak hanya itu, Titi Kamal juga menyertakan emoticon menangis di dalam postingan tersebut.
Sontak saja unggahan tersebut langsung menuai beragam komentar dari sejumlah warganet.
Banyak dari mereka yang turut memberikan doa atas insiden jatuhnya pesawat Sriwijaya SJ 182.
"Sedih banget. Ga kebayang gimana perasaan keluarga korban," komen akun @lanymelanionly.
"Amiiinnn ya robbal alamin," ujar akun @desi_aryani2518.
"Al-fatihah," kata akun @linda.indriani.31.
"Sedih banget. Semoga ada keajaiban," timpal @ekasarielizabeth.
"Amin ya rabbal Alamin," imbuh @shiela_arrifai.
(*)
Source | : | |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |