"Ngulet is one of the most underrated pleasures of living. #gratitudepost," tulisnya dalam caption foto tersebut.
Sherina menunjukkan bahwa ngulet alias meregangkan tubuhnya dengan lurus sambil menarik-narik badan adalah nikmat hidup yang sering disepelekan.
Meski maksudnya bijak, tentu saja netizen malah salah fokus dengan kecantikannya dalam fotonya saat ngulet.
Baca Juga: BREAKING NEWS: Sherina Munaf dan Baskara Mahendra Resmi Nikah Hari Ini!
"Ngulet aja cantik," ungkap @elmirashop.
"Bangun tidur aja glow up, lha kita, ah sudahlah!" tambah @ratih_anggrainiii90.
"Ngulet aja lucu!! Lah gue, ngulet disangka uler keket," timpal lucu @otiv_real.
Aduh, netizen ada-ada saja ya!
(*)
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | Instagram,Grid.ID |
Penulis | : | Nisrina Khoirunnisa |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |