Ifan juga mengaku sangat mudah mengambil hati Ricci yang tipikalnya tidak macam-macam.
"Namanya Ricci. Anaknya engga aneh-aneh, engga macam-macam, tipikal anak baik. Pendekatannya enak," ujar Ifan.
Baca Juga: Kisah Pilu Kekasih Baru Ifan Seventeen, Citra Monica Jadi Janda Saat Hamil Muda
"Gua engga bertindak semena-mena, benar-benar harus pelan-pelan. Gua kasih tahu sebab akibatnya," pungkasnya.
Apalagi sekarang ini Ricci sudah bisa terbuka dengan Ifan.
Itu menjadi satu apresiasi bagi Ifan.
"Kadang ada beberapa hal yang Ricci engga bilang ke Citra tapi bilang ke gua, gitu. Dan itu menyenangkan,"
(*)
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Anggita Nasution |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |