Kecuali gerimisnya pakai angin topan, goyah dikit sih wajar ya namanya juga manusia," lanjutnya.
Seperti yang kita tahu, Ririn Ekawati dua kali menyandang status janda.
Dari pernikahan pertamanya yang bertahan 5 tahun, Ririn dikaruniai seorang putri.
Kemudian dari pernikannya dengan Ferry Wijaya juga dikaruniai satu lagi anak perempuan.
Namun sayang, pernikahan keduanya ini kembali berakhir lantaran sang suami terlebih dahulu dipanggil oleh sang maha kuasa.
Kini Ririn kembali menemukan tambatan hati yang selalu ada dan membuktikan satu-satu cintanya.
(*)
Innalillahi, Rombongan Bus SMP Kecelakaan Usai Dihantam Mundur Truk di Tol Pandaan-Malang, Begini Kronologinya
Source | : | |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |