Mendengar ucapan Ustaz Yusuf, Irfan Hakim selaku pembawa acara mencoba mempertegas pernyataan tersebut.
"Mau dijodohin? Ya Allah," ucap Irfan Hakim.
Mengiyakan apa yang diucapkan Irfan Hakim, Ustaz Yusuf pun mempertanyakan kesediaan Hasan.
"Iya sama Wirda, kalau anaknya mau. Kamu mau nggak?" tanya Ustaz Yusuf Mansur.
Baca Juga: Harap Kiwil Datang ke Sidang Cerai Perdana, Rohimah: Kita Mau Selesaikan Semuanya
Mendengar penuturan sang ustaz, Hasan diketahui belum memberikan respon secara terang-terangan.
Ya, bukan hanya Hasan yang memiliki latar belakang menakjubkan.
Putri sulung Ustaz Yusuf pun tak kalah berprestasi.
Dikutip dari Kompas.com, Wirda diketahui telah sukses di usianya yang masih belasan tahun.
Saat ini, Wirda Mansur diketahui sedang menempuh pendidikan di Universitas Oxford, sementara SMA di Mesir dan SMP di Jordan.
Selain sukses dalam hal pendidikan, Wirda Mansur juga telah menjadi bos di tiga usaha yang dirintisnya.
Profil Ju Ji Hoon, Bintang Drakor The Trauma Code: Heroes on Call, Pernah Diboikot TV
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Nurul Nareswari |