Sule, sebagai suami pun mengaku kehamilan Nathalie ini menjadikan dirinya termotivasi untuk lebih rajin bekerja demi istri, anak, dan keluarganya.
Melansir laman WebMD, pendarahan selama kehamilan adalah hal yang umum, terutama pada trimester pertama.
Sekitar 20 persen wanita mengalami pendarahan dalam 12 minggu pertama kehamilannya.
Namun karena pendarahan bisa menjadi tanda adanya hal serius, sangat penting untuk mengetahui penyebabnya.
Berikut adalah beberapa penyebab pendarahan saat hamil muda seperti yang dikutip dari WebMD.
Pendarahan implantasi
Pendarahan ini ditandai adanya bercak normal dalam 6 hingga 12 hari pertama setelah sel telur yang telah dibuahi menanamkan dirinya di lapisan rahim.
Beberapa wanita tidak menyadari bahwa dirinya hamil karena mengira pendarahan ini hanyalah bercak biasa.
Keguguran
Keguguran adalah hal yang paling sering terjadi selama 12 minggu pertama kehamilan.
Baca Juga: Benarkah Nanas Dapat Membuat Miss V ‘Becek’? Cek Faktanya Sekarang!
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | Instagram,WebMD |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Ayu Wulansari K |