Sarita terlihat mengunggah foto dirinya sedang asyik berkaraoke.
Dengan memegang mikrofon, ia terlihat begitu menghayati lagu yang dinyanyikan.
Ia pun mengenalkan diri dengan mencantumkan kekurangannnya.
"Namaku Sarita, aku berusia 46 tahun, ibu dari 4 anak," tulis ibu dari Shafa Harris ini.
"Hobiku adalah memasak (bohong, goreng telor aja gosong)," lanjutnya.
Ia pun menuliskan hobinya selain yang sudah ia sebutkan.
"Menyanyi- menari- dan shopping (nah ini sudah lama tidak dilakukan). Selamat pafi semua, tebar energy positive," sambungnya.
Meski mengakui kekurangannya, Sarita justru tuai dukungan netizen.
(*)
Atiqah Hasiholan Diperiksa 8,5 Jam, Bantah Ratna Sarumpaet Lakukan Penggelapan Warisan, Begini Penjelasannya
Source | : | |
Penulis | : | Maria Novika |
Editor | : | Maria Novika |