Tak berhenti di situ, akhir-akhir ini beredar video yang menayangkan seorang laki-laki yang tengah melakukan stand up comedy di sebuah panggung.
Laki-laki tersebut pun menggunakan keluarga Ruben Onsu sebagai bahan roasting yang akhirnya ditertawakan banyak orang di sana.
Hal itu tentu mengusik keluarga host Brownis ini.
Baru-baru ini pun Sarwendah mengunggah curahan hatinya di akun Instagram miliknya @sarwendah29.
Dalam unggahannya tersebut, terlihat dirinya tengah berkuda dan menatap tajam ke arah kamera.
"Memilih untuk diam bukan berarti kita tidak tau, terkadang kita memilih untuk menutup dan memilih mana yang perlu direspon," tulisnya.
Betrand Peto Menginjak Usia 20 Tahun, Sarwendah Ungkap Harapannya untuk sang Putra
Source | : | |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |