"Kalau gue yang ngajak terus gak mau, repot, untungnya dia yang ngajak, jadi tanpa memaksa, ngajak ini itu, eh dia ngajak sendiri Alhamdulillah," tutup Maia.
Sebagaimana diketahui, Maia Estianty dan Irwan Mussry dikabarkan secara resmi telah menikah pada 29 Oktober 2018.
Dengan penuh khidmat dan kesederhanaan, akad nikah mereka dilangsungkan di Masjid Camii, Tokyo, Jepang.
Pasca menikah dengsn Irwan Musrry, Maia selalu menyebut bahwa dirinya kini bahagia lebih dari apa pun.
Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul, Tak Pernah Paksa Irwan Mussry Beribadah, Maia Estianty: Harus dari Hati yang Tergerak!
(*)
Meski Nikita Mirzani Sudah Ditahan, Razman Pastikan Laporannya atas Dugaan Penganiayaan Tetap Berjalan
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Maesaroh |