Vaksin Covid-19 untuk ibu menyusui
Selain syarat di atas, secara umum ibu menyusui boleh diberi vaksin Covid-19 apabila:
- Suhu tubuh di bawah 37,5 derajat Celsius
- Tidak ada kontak dengan penderita atau suspek Covid-19 dalam waktu 14 hari terakhir
- Tidak ada gejala demam, batuk, pilek, dan sesak napas selama tujuh hari terakhir.
Perlu diingat pula bahwa vaksinasi tidak dapat dilakukan bagi penderita penyakit jantung, penyakit ginjal kronis atau orang yang menjalani cuci darah, dan penderita penyakit hati.
Sedangkan untuk penderita epilepsi, HIV, asma, dan PPOK, vaksinasi bisa dilakukan apabila penyakit dalam keadaan terkontrol.
(*)
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya
Source | : | Kompas.com,Kemenkes RI |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Nesiana |