Tak kalah dengan celana jeans yang dikenakannya, tas tangan kecil yang dipegang Dian Sastro juga datang dari brand mewah Dior.
Tas berbentuk kotak dengan warna merah tersebut memiliki harga yang lebih mahal dibandingkan dengan celananya.
Diketahui, tas tersebut dibandrol dengan harga $3.000 atau setara dengan Rp 42,2 juta.
Sebagai aksesoris, Dian Sastro terlihat mengenakan kacamata hitam besar di matanya.
Dian Sastro juga tampak mengenakan anting serta kalung yang terlihat berwarna emas.
Diketahui, aksesoris yang digunakan Dian Sastro juga merupakan koleksi dari brand mewah Dior.
Walau mengenakan barang-barang mahal, banyak netizen yang tetap berfokus pada kecantikan Dian Sastro.
Baca Juga: Bangga Jadi Orang Kampung, Lihat Gaya Mayangsari Pakai Tas Banded Seharga Motor!
“Mbak kacamatanya baguuuusss, tasnya lucu, antingnya juga. Cakeeepp semuanyaaa. Tapi paling favorit sih yang make.. true beauty!!” komentar akun @renfelany.
“Keren maksimaaaaaaaaal bangeett kakaaakkk. Kayak umur 17 tahun” komentar akun @coffeeocat.
“Kalau ini jadi wanita tercantik sih aku setuju” komentar akun @ningtyasar.
“You are beautiful mba Dian Sastro, pintar, multitalenta, serba bisa, sangat menginspirasi” komentar akun @rotun_khanna.
“Kalau sudah cantik mau pakai barang apaan aja makin cantik Mba” komentar akun @aguspurwadi_55.
(*)
Source | : | |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |