Laporan Wartawan Grid.ID, Nisrina Khoirunnisa
Grid.ID - Ada yang sudah pernah mendengar kue jongkong?
Terdengar asing, tapi sebenarnya kue ini sudah melanglang buana.
Yang jelas, kue jongkong adalah jajanan khas Bangka Belitung.
Gak perlu jauh-jauh ke Bangka Belitung, kue jongkong bisa dibuat sendiri loh!
Baca Juga: Catat! Ini Makanan yang Boleh dan Tidak Boleh Dikonsumsi saat Musim Hujan
Sebelum mulai cara memasaknya, pastikan beberapa bahan sudah disiapkan.
Di antaranya tepung beras, tepung tapioka, pasta pandan, gula merah, dan santan kelapa.
Nah, simak yuk cara pembuatan kue jongkong ala 'Cemplang-cemplung' dari kanal Youtube Trans7 Official!
Baca Juga: 8 Fakta Makanan yang Tak Terduga, Ada yang Bisa Menyerap Sinyal Wi-Fi Loh
1. Pertama-tama, masukkan gula merah dan air secara bersamaan untuk dimasak hingga matang.
2. Setelah aduk rata gula merah hingga meleleh, tuangkan perlahan ke dalam mangkuk.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Nisrina Khoirunnisa |
Editor | : | Deshinta N |