4. Dapur
Gunakan warna utama pada dapur dengan skala abu-abu furnitur geometris.
Aluminium, marmer, dan granit adalah bahan yang bagus untuk mencapai efek minimalis.
Baca Juga: Rahasia Agar Rumah Harum Sepanjang Hari, Dijamin Bikin Betah
5. Ruang keluarga
Mengikuti prinsip yang sama seperti pada ruangan sebelumnya, ruang keluarga minimalis harus berusaha untuk tidak memiliki terlalu banyak furnitur.
Jendela besar adalah karakteristik utama, serta perbanyaklah lampu.
Kamu harus menghindari dekorasi yang tidak perlu.
Baca Juga: Masuk Musim Hujan, Pastikan Telah Siapkan 6 Hal Ini di Rumah
Akan tetapi, teknologi masih bisa ditoleransi.
Televisi modern bisa memberikan sentuhan yang membedakan dengan seluruh ruangan.
Selain itu, karena ini adalah fungsionalitas, sebaiknya gabungkan dengan perlengkapan suara untuk menikmati film yang bagus bersama keluarga.
Nah itu dia, cara bikin rumahmu jadi minimalis. Kamu suka ide yang mana nih kira-kira?
(*)
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan
Source | : | Step to Health |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Irene Cynthia |