Selain itu, Liza Natalia juga mengungkapkan bagaimana perasaan Anang Hsrmansyah selama sesi pengajian dan sesi curahan hati dari anggota keluarga.
"Mas Anang nangisnya sudah dari siraman, jadi hari ini hanya menambahkan saja, memantapkan diri bahwa 'kamu (Aurel) sudah siap untuk menikah dan menjadi seorang istri,'" tutup Liza Natalia.
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar akan segera menikah pada 3 April 2021 mendatang.
(*)
Usai Buat Gaduh, Razman Nasution dan Firdaus Oiwobo Datangi MA untuk Minta Maaf
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |