Anak-anak juga mungkin akan mudah bosan karena berada di dalam mobil untuk waktu yang lama, untuk itu pikirkanlah cara untuk membuat mereka tetap tenang.
Siapkan makanan, obat-obatan dan alat kesehatan dari rumah
Lebih baik menyiapkan makanan dari rumah untuk menimalisir kontak dengan orang luar.
Selain itu, jangan lupa untuk selalu menyediakan hand santizer, disinfektan, obat-obatan dan alat kesehatan dari rumah untuk berjaga-jaga.
Baca Juga: Mau Road Trip Bawa Mobil Tapi Takut Kehabisan Bensin? Ini Dia Tips yang Akan Menghemat Bensin Kamu!
Patuhi protokol kesehatan
Seperti yang sebelumnya disebutkan oleh Baim, mematuhi protokol kesehatan selama road trip sangat penting supaya semua anggota keluarga bisa sampai di rumah lagi dengan sehat.
Oleh karena itu, tetap gunakan masker, menjaga jarak, dan sering mencuci tangan untuk memastikan bahwa keluarga selalu dalam perlindungan yang maksimal.
(*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | Kompas.com,Instagram,Grid.ID,Nova.id |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |