Tak banyak yang tahu, meski terlihat tegar di hadapan publik namun, Mutia mengakui jika dirinya masih sedikit berat untuk melepas Glenn.
"Mungkin lebih ikhlas dan lebih bisa sedikit sabar lagi menghadapi hari seperti biasa. Masih sangat berat ya walau sudah setahun dan itu pasti," ujar Mutia.
"Sangat berat, berat buat aku, untuk keluarga lainnya, seperti Mama Papa," lanjutnya.
Kendati demikian, Mutia tetap bersyukur dan bahagia kerena banyak sekali masyarakat, khususnya penggemar Glenn yang terus menguatkan dirinya.
"Yang menguatkan fans-nya Glenn dan pastinya Gewa, bersyukur dengan doa, ucapan dan motivasi dari mereka semua," tutupnya.
Seperti yang kita tahu, sosol Glenn meninggal dunia pada 8 April 2020 silam.
Gleen meninggal akibat penyakit meningitis.
Berpulangnya Glen meninggalkan satu orang putri bernama Gewa Atlana Syamayim Latuihamallo yang saat itu usianya belum genap dua bulan.
(*)
Tegas, BPOM Tarik Produk Suntik DNA Salmon Dokter Richard Lee yang Tak Sesuai Izin Edar
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |