Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Kubis adalah salah satu sayuran paling serbaguna.
Kubis juga dapat dimasak dengan berbagai cara seperti pembuatan salad, roti gulung hingga tumis.
Meski kubis adalah satu sayuran yang paling diabaikan karena dianggap sebagai sayuran yang membosankan dan rasa hambar.
Tapi, ketahuilah bahwa ini jauh dari kebenaran yang ada.
Kubis bisa menjadi lezat jika dimasak dengan cara yang benar dan dengan rasa yang tepat.
Selain enak, kubis juga bergizi tinggi dan mengandung antioksidan dan vitamin C yang bagus untuk membangun kekebalan.
Jadi lihatlah hidangan lezat yang bisa kamu buat dari kubis seperti yang terlansir dari Pinkvilla.com, Jumat (09/04/2021).
1. Sup Kubis
Panaskan sedikit minyak zaitun dalam panci dan tambahkan 1 bawang bombay ukuran sedang cincang halus.
Kemudian siapkan 1 wortel cincang halus, batang seledri cincang, sedikit garam, merica dan sedikit bubuk cabai.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | pinkvilla.com |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |