Alih-alih keju, coba pasangankan kacang dengan buah-buahan untuk kombinasi yang lebih baik.
Namun ingat, hindari kombinasi kacang dan buah dalam waktu satu jam setelah mengonsumsi makanan lain supaya manfaat keduanya bisa maksimal.
Kombinasi protein dan pati
Protein dan pati adalah dua jenis kandungan makanan yang membutuhkan tingkat keasaman berbeda untuk dicerna.
Ada baiknya jika kamu mengonsumsi protein tanpa lemak beserta sayur-sayuran untuk menghindari lonjakan insulin yang menyebabkan gangguan kesehatan lainnya.
Makanan tinggi sodium
Kadar garam berlebih pada makanan dapat menyebabkan penumpukan cairan yang membuat perut terasa kembung, haus, dan pusing.
Selain itu, garam berlebih juga dapat memicu tekanan darah tinggi, batu ginjal, otot jantung membesar hingga gagal jantung.
(*)
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | Arabian Business |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |