Meskipun begitu, diakui Aura Kasih pekerjaan impiannya semisal tak menjadi artis yakni menjadi Pegawai Negeri Sipil atau PNS.
"PNS. Keluargaku banyak kerja di pemerintahan. Papaku kan PNS," tutup Aura.
Diketahui, pemilik nama Shahiyani Febri Wiraatmadja itu mulai dikenal sejak membawakan lagu 'Mari Bercinta'.
Awal karier Aura yakni saat mengikuti ajang Miss Indonesia 2007 sebagai perwakilan dari Provinsi Lampung.
Setelah itu, ia bergabung dengan label rekaman Universal Music Indonesia daan merilis album perdana 'Malaikat Penggoda'.
Ia kemudian terjun ke dunia perfilman dengan bermain film 'Asmara Dua Diana' pada 2008.
Baca Juga: Ditinggal-tinggal Sejak Baru Menikah, Ini Klarifikasi Aura Kasih Soal Nafkah dari Eryck Amaral
Sang penyanyi juga membintangi berbagai iklan.
Usai rumah tangganya dengan Eryck Amaral kandas di tengah jalan, Aura Kasih hidup berdua dengan sang buah hati.
Artikel ini telah tayang di GridHot.ID dengan judul Suami Bulenya Minder Hingga Pergi ke Bangkok dan Tak Balik Lagi, Terungkap Penghasilan Aura Kasih, Saking Tajirnya Pernah Keluarkan Uang Cash Rp 2,5 Miliar untuk Hal Ini
(*)
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | GridHot.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |