"Jadi dia mencari kehidupannya yang lain diluar manggung," sambungnya.
Ia juga menjelaskan kegiatan kliennya untuk mendapatkan penghasilan.
"Dennis ada usaha mengelola restoran dan ada memasukkan proyek gitu lah pengadaan barang dan jasa," ucapnya.
"Mungkin masalah hasil kita enggak bisa sampaikan berapa nilainya," pungkasnya.
Sebagai informasi, Thalita Latief gugat cerai suaminya, Dennis Rizky ke Pengadilan Agama Jakarta Pusat pada 22 Maret 2021.
Diduga perceraiannya lantaran Dennis Rizky melakukan KDRT dan perselingkuhan.
(*)
5 Tren Warna Baju Lebaran yang Diprediksi Bakal Booming, Bisa Dijadikan Inspirasi Fashionmu!
Penulis | : | Rangga Gani Satrio |
Editor | : | Nesiana Yuko A |