Ini kan salah satu pacuan untuk kita semangat bekerja, semangat berkarier.
Biarlah di luar sana orang mau bilang A, B, C, D itu hak mereka.
Yang terpenting adalah alhamdulillah kita masih bisa makan, masih bisa kumpul dengan keluarga, masih bisa jalan-jalan, disyukuri aja.
Apalagi di kondisi seperti ini, kita semua penghasilan pasti kurang, begitupun juga aku,” papar Zaskia Gotik di hadapan wartawan.
Sang pedangdut bahkan memilih tak ambil pusing saat suaminya, Sirajuddin Mahmud dikabarkan jatuh bangkrut hingga terlilit utang.
“Jadi, aku menanggapi omongan orang yang katanya suamiku begini, aku begini, udah biarin.
Orang mau ngomong apa terserah, yang penting aku yang jalanin.
Aku syukuri aja,” pungkasnya.
(*)
Betrand Peto Menginjak Usia 20 Tahun, Sarwendah Ungkap Harapannya untuk sang Putra
Source | : | YouTube KH Infotainment |
Penulis | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |
Editor | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |