Namun sayang, rumah yang terbuat dari papan kayu dengan tembok berwarna kuning itu kini tinggal kenangan.
Hal itu terungkap dari unggahan Instagram Rano Karno, pada Rabu (21/4/2021) lalu.
Unggahan Instagram Rano Karno yang kini jadi anggota DPR RI itu memperlihatkan proses menghancuran rumah penuh kenangan itu.
Rumah Si Doel yang memiliki banyak kenangan itu terlihat diluluh lantahkan.
"Luar biasa ternyata antusias kalian, memang rumah ini penuh dengan banyak kenangan. tp dengan tidak adanya rumah inii bukan berarti Keluarga Si Doel hilang, doa dan harapan akan tetap masih ada. nontonn VLOG nya di Chanel Youtube Si Rano," tulis @si.rano, pada (21/4/2021) lalu.
Tak sedikit netizen yang menyayangkan pembongkaran rumah penuh kenangan itu.
nof***717
Padahal cuma film tapi ko sedih dn nyesek beneran ya
Innalillahi, Rombongan Bus SMP Kecelakaan Usai Dihantam Mundur Truk di Tol Pandaan-Malang, Begini Kronologinya