Rizky Febian kemudian menjawab bahwa rasa sayangnya kepada Nathalie Holscher sudah sama seperti sayangnya kepada ayah dan juga adiknya-adiknya.
Hal itu dikarenakan Rizky Febian sudah menganggap bahwa Nathalie Holscher adalah pengganti ibu kandungnya yang telah meninggal, yakni Lina Jubaedah.
"Sesayang ke adik-adik dan bokap, karena pengganti ibu kan," pungkas Rizky Febian.
(*)
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Ayu Wulansari K |