4. Sudah Aktif Main Sosmed
Beranjak remaja, Eddy rupanya sudah mulai aktif bersosial media.
Putra tungga Maudy ini rupanya sudah memiliki akun Instagram pribadinya.
Kendati tak pernah tampil di tv layaknya artis muda lainnya, Eddy nyatanya sudah memiliki lebih dari 70 ribu pengikut loh.
Tak heran jika setiap postingan Eddy langsung dibanjiri komentar para kaum hawa.
5. Dekat dengan sang Mama
Menjadi anak tunggal, membuat Eddy begitu dekat dengan sang ibunda tercinta.
Tak heran jika Maudy tak pernah absen membagikan foto dirinya dengan sang putra.
Dan seperti inilah kedekatan Eddy dan sang ibunda.
Dalam unggahannya, Maudy curhat jika sang putra bergaya iseng memperlakukannya bak adik perempuan.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | Tribunstyle |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |